Puyol Bicara Musim Depan Bersama Barca dan Spanyol
Editor Bolanet | 4 Juli 2013 14:10
- Kapten Barcelona FC, Carles Puyol bicara soal karier masa depannya bersama klub dan timnas , di mana ia berharap cederanya segera pulih.
Hal itu diutarakannya menjelang dimulainya rangkaian kegiatan pra musim Blaugrana, menjelang musim 2013/14. Hingga saat ini, ia masih dalam proses pemulihan usai menjalani operasi di bagian lutut kanannya.
Pemulihan saya berjalan lambat namun perkembangannya sangat baik. Operasi ini tak seperti operasi lainnya: periode pasca operasi sangat menyakitkan, namun pemulihannya lebih cepat. Tujuan saya adalah untuk berlatih di hari pertama pra musim, meski mungkin tidak bersama tim utama, ujar pemain 35 tahun tersebut.
Terkait karier di skuad La Furia Roja, Puyol juga tampak belum ingin mengakhirinya. Namun ia juga tak menutup kemungkinan itu, andai kemampuannya dirasa tak lagi cukup untuk tampil penuh bagi Spanyol.
Saya takkan mengambil keputusan final atau apapun hingga saya berbicara pada pelatih. Tujuan saya saat ini adalah untuk pulih dari cedera lutut dan kemudian musim depan kita lihat saja. Saya selalu mengambil keputusan terbaik untuk Barcelona. [initial]
(emd/atg)
Hal itu diutarakannya menjelang dimulainya rangkaian kegiatan pra musim Blaugrana, menjelang musim 2013/14. Hingga saat ini, ia masih dalam proses pemulihan usai menjalani operasi di bagian lutut kanannya.
Pemulihan saya berjalan lambat namun perkembangannya sangat baik. Operasi ini tak seperti operasi lainnya: periode pasca operasi sangat menyakitkan, namun pemulihannya lebih cepat. Tujuan saya adalah untuk berlatih di hari pertama pra musim, meski mungkin tidak bersama tim utama, ujar pemain 35 tahun tersebut.
Terkait karier di skuad La Furia Roja, Puyol juga tampak belum ingin mengakhirinya. Namun ia juga tak menutup kemungkinan itu, andai kemampuannya dirasa tak lagi cukup untuk tampil penuh bagi Spanyol.
Saya takkan mengambil keputusan final atau apapun hingga saya berbicara pada pelatih. Tujuan saya saat ini adalah untuk pulih dari cedera lutut dan kemudian musim depan kita lihat saja. Saya selalu mengambil keputusan terbaik untuk Barcelona. [initial]
(emd/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tukar Kostum Dengan Casillas, Julio Cesar Ungkapkan Simpati
Piala Dunia 3 Juli 2013, 13:30 -
Kalah di Konfederasi, Torres 'Pamerkan' Prestasi Spanyol
Piala Dunia 3 Juli 2013, 10:40 -
Prandelli Jagokan Tim Samba di Piala Dunia
Piala Dunia 3 Juli 2013, 10:20 -
Neymar Senang Bisa Bobol Gawang Casillas
Piala Dunia 2 Juli 2013, 19:20 -
Piala Dunia 2 Juli 2013, 18:30
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39