Pujian Ozil Untuk Kiprah Gemilang Zidane
Asad Arifin | 2 Desember 2016 17:35
Bola.net - - Zinedine Zidane mendapatkan banyak pujian usai musim lalu memberikan gelar juara Liga Champions kepada Real Madrid. Kiprahnya sebagai pelatih hebat mulai mendapat banyak pengakuan, salah satunya dari Mesut Ozil.
Ozil memuji Zidane sebagai pelatih yang hebat. Memenangkan Liga Champions pada musim pertamanya sebagai pelatih diakui bukan hal yang mudah digapai.
Saya rasa dia adalah pelatih yang hebat, puji Ozil kepada pelatih asal Prancis ini seperti yang ia sampaikan melalui Marca.
Ia memenangkan Liga Champions pada musim pertamanya, tidak ada yang lebih besar lagi dibanding gelar tersebut. Saya senang dengan apa yang sudah ia capai dan saya selalu mempercayainya sebagai pelatih, tambah Ozil.
Tak hanya sebagai pelatih, bintang Arsenal ini juga memberikan pujian kepada Zidane atas kiprahnya saat masih aktif sebagai pemain. Pemain asal Jerman ini bahkan tidak ragu untuk menyebut Zidane sebagai sosok yang ia idolakan.
Zidane adalah idola saya. Saya selalu menyaksikan ia bermain saat masih kecil dan saya ingin jadi sepertinya. Kami bermain di posisi yang sama dan dia adalah acuan dalam karir saya. Saya sangat gugup saat pertama kali berjumpa dengannya, tutup Ozil.
Baca Ini Juga:
- Casilla: Ronaldo Punya Gen Kemenangan Dalam Dirinya
- Presiden Madrid: Menang di Camp Nou Rasanya Istimewa
- Xavi: Ronaldo Menangkan Ballon d'Or, Tapi Messi yang Terbaik
- Xavi: Posisi Klasemen Tak Pengaruhi Barca Clasico
- Xavi: Messi Tahu Barcelona Klub Terbaik Untuknya
- Del Bosque: Menangkan Clasico, Madrid Ambil Langkah Penting
- Puyol: Saya Tak Bisa Bayangkan Messi Tinggalkan Barca
- Puyol: Kalahkan Madrid, Ini Kunci Terpenting Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Tak Nonton El Clasico Jika Munchen Kalah
Liga Spanyol 1 Desember 2016, 23:36 -
Barca Nyaris Beli Cristiano Ronaldo di Era Laporta
Liga Spanyol 1 Desember 2016, 23:26 -
Inilah Fakta Performa Ronaldo di Kandang Barca di La Liga
Liga Spanyol 1 Desember 2016, 21:52 -
Real Madrid Dominasi Kandidat FIFA FIFPro World11
Liga Spanyol 1 Desember 2016, 20:10 -
Kehadiran Enzo Disambut Hangat Tim Utama Madrid
Liga Spanyol 1 Desember 2016, 18:02
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39