Pujian Khusus Pepe Untuk Ronaldo

Editor Bolanet | 22 Oktober 2013 13:55
Pujian Khusus Pepe Untuk Ronaldo
Pepe memuji Cristiano Ronaldo (c) AFP
- Palang pintu andalan Real Madrid, memberikan pujian bagi rekan-rekan setimnya atas penampilan maksimal yang telah mereka tunjukkan.

Pemain internasional itu juga secara khusus memberikan penghormatan terhadap kompatriotnya yang juga bintang El Real, Cristiano Ronaldo.

Setiap pemain memiliki kualitas. Semuanya telah menunjukkan bahwa mereka pantas berada di Real Madrid. ujar Pepe seperti dikutip situs resmi klub.

Namun Cristiano (Ronaldo), atas semua yang telah ia lakukan dalam beberapa tahun terakhir ketika di Real madrid, adalah pemain yang akan diperhatikan oleh semua orang dan selalu membuat kagum di setiap hari dan setiap laga. lanjutnya.

Pekan ini Pepe akan bahu membahu bersama rekan setimnya menjalani pekan berat dengan melawan di ajang Liga Champions dan bertamu ke Camp Nou untuk menjalani laga El Clasico kontra . [initial]  (rmcf/pra)