PSG Siap Manfaatkan Situasi Messi
Rero Rivaldi | 10 Februari 2017 15:00
Bola.net - - Fakta bahwa Lionel Messi masih belum mengikat kontrak baru di terus memancing rumor terkait beberapa tim yang tertarik untuk mengajukan penawaran pada pemain Argentina.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Le 10 Sport, tengah mengamati semua hal yang tengah terjadi terkait situasi kontrak Messi di Barcelona.
Sebelumnya, tim asuhan Unai Emery itu sudah mengajukan penawaran masif untuk Neymar, termasuk dengan menawarkan jaringan hotel dengan omset besar, guna membujuk sang bintang datang ke Paris.
Dan laporan terbaru mengatakan tim juara Ligue 1 siap untuk kembali mengajukan penawaran tak kalah masif untuk Messi di musim panas nanti.
PSG tahu bahwa mendatangkan Messi dari Barcelona bukan perkara mudah, namun mereka sudah mendekati pihak yang dekat dengan sang pemain. Begitu mereka tahu La Pulga tidak mencapai kata sepakat soal kontrak baru dengan tim Catalan, klub Paris akan memberikan tawaran bernilai ekonomi maksimal pada pemegang lima trofi Ballon d'Or tersebut.
Baca Juga:
- Raul Jelaskan Alasan Mengapa Ronaldo Tak Terhentikan
- Bos Argentina Sanjung Level Permainan Messi Musim Ini
- Raul: Madrid Takkan Sehebat Ini Tanpa Barca
- Figo Sanjung Kualitas Zidane dan Enrique Sebagai Manajer
- Morientes: La Liga Prioritas Utama Real Madrid
- Masuk Radar Madrid, Courtois Akan Dapat Kontrak Baru
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Segera Perpanjang Kontrak Lallana
Liga Inggris 9 Februari 2017, 14:31 -
Cavani: Napoli Tidak Membutuhkan Saya
Liga Inggris 9 Februari 2017, 08:10 -
PSG Ternyata Tertarik dengan Karim Benzema
Liga Spanyol 8 Februari 2017, 15:00 -
Perbandingan Statistik: PSG vs Barcelona
Liga Champions 7 Februari 2017, 16:09 -
Prestasi Arsenal Tentukan Masa Depan Sanchez
Liga Inggris 7 Februari 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10