PSG & Madrid Diklaim Sepakati Transfer Di Maria
Editor Bolanet | 25 Juli 2014 07:32
PSG menginginkan sang pemain, dan Madrid tidak ragu untuk menjual, namun hanya dengan harga 60 juta euro. Andai nilai tersebut tak terpenuhi, maka Madrid tak akan melepas sang penggawa Argentina, menurut El Confidencial.
Sementara itu, PSG bersedia membayar jumlah yang diinginkan Madrid. Namun mereka terganjal hukuman akibat melanggar aturan Financial Fair Play, usai menghabiskan 50 juta poundsterling dengan membeli David Luiz.
Kubu Paris tak tahu pasti berapa jumlah uang yang boleh mereka belanjakan di bursa. Namun mereka amat yakin bahwa pembelian Di Maria bakal membuat mereka terlibat masalah dengan UEFA sekali lagi.
Selain itu, agen sang pemain, Jorge Mendes, dilaporkan tengah berada di Paris untuk menemukan solusi atas masalah ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Siapkan 40 Juta Euro Untuk Marquinhos?
Liga Spanyol 24 Juli 2014, 22:13 -
Blanc: Financial Fair Play Ganggu PSG
Liga Eropa Lain 24 Juli 2014, 19:21 -
Jersey PSG Di Maria Sudah Dijual di Paris
Bolatainment 24 Juli 2014, 15:18 -
PSG Tangkis Tawaran Milan Untuk Lavezzi
Liga Italia 24 Juli 2014, 15:03 -
Open Play 24 Juli 2014, 14:34
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39