PSG Akan Buru Tanda Tangan Jordi Alba
Rero Rivaldi | 26 April 2017 16:00
Bola.net - - Jordi Alba merupakan salah satu nama yang kabarnya menarik perhatian untuk musim depan.
Menurut laporan yang diturunkan oleh France Football, tim asuhan Unai Emery memang tengah mencari seorang bek kiri anyar.
Tim juara Ligue 1 itu mencari sosok yang mampu menggantikan peran Maxwell, pemain yang kontraknya akan habis di Juni mendatang. Emery sendiri bukan sosok yang asing dengan Alba, usai pernah menanganinya ketika masih di Valencia.
Jika memang transfer ini terwujud, Barcelona bakal seperti melakukan pertukaran pemain dengan tim Paris, usai musim panas lalu mereka mencomot bek kiri milik PSG, Lucas Digne.
Alba sendiri konon tak terlalu senang dengan situasi yang ia alami di Camp Nou, terutama setelah Luis Enrique menggunakan formasi 3-4-3 dan jarang memasukkannya di tim utama.
Barcelona, yang kini memuncaki klasemen sementara La Liga, akan bermain melawan Osasuna malam nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matuidi: Zlatan Ibrahimovic Akan Bangkit
Liga Inggris 25 April 2017, 16:00 -
Timbang Barcelona, Aurier Lebih Pilih MU
Liga Inggris 25 April 2017, 13:10 -
Dikaitkan MU, Ini Reaksi Blaise Matuidi
Liga Inggris 25 April 2017, 10:00 -
Barcelona Women Juga Keok di Liga Champions
Liga Champions 23 April 2017, 19:05 -
United Siap Bayar 70 Juta Euro untuk Marquinhos
Liga Inggris 22 April 2017, 07:00
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40