Preview: Mallorca vs Barcelona, Akhiri Catatan Buruk
Editor Bolanet | 11 November 2012 14:30
Ya, Mallorca bertekad untuk mengalahkan pemuncak klasemen, Barcelona seperti yang telah dilakukan Celtic di pentas Liga Champions.
Namun keinginan tersebut harus menemui kendala dari dalam tim. Bila Celtic tampil full team saat menjamu Blaugrana, tuan rumah Mallorca justru terancam tampil pincang. Giovani Dos Santos, , Antonio Lopez, Joao Victor dan Javi Marquez harus menepi karena cedera.
Sementara itu, sang tamu Barcelona justru bertekad mencari pelampiasan atas kekalahan di Liga Champions. Apalagi Blaugrana dapat tampil dengan kekuatan penuh pada lawatan kali ini.
Perkiraan susunan pemain
: Aouate, Ximo, Geromel, Conceicao, Bigas, Fontas, Pina, Nsue, Victor, Pereira, Hemed
: Valdes, Alves, Pique, Mascherano, Alba, Xavi, Busquets, Iniesta, Fabregas, Messi, Pedro (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Afellay: Target Utama Saya Adalah Kembali ke Barca
Liga Spanyol 10 November 2012, 21:06 -
'Melawan Madrid Ibarat Perang'
Liga Spanyol 10 November 2012, 06:57 -
Alves: Mengapa Messi Lebih Baik Dari Ronaldo?
Piala Dunia 10 November 2012, 05:00 -
Alves: Barcelona Tidak Perlu Rencana B
Liga Champions 10 November 2012, 04:15 -
'Seandainya Cavani di Barcelona'
Liga Italia 10 November 2012, 03:49
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39