Presiden La Liga Sedih Jika Ronaldo Tinggalkan Madrid
Editor Bolanet | 9 Februari 2016 22:47
Kemarin, Ronaldo menuturkan bahwa dirinya membuka peluang hengkang dari Real Madrid ketika kontraknya berakhir pada 2018. dan Manchester United sering dikabarkan siap untuk menyambut pemain 31 tahun tersebut.
Untuk pemain seperti Cristiano Ronaldo jika meninggalkan La Liga itu menjadi hal yang tidak baik. Kita harus berpikir bagaimana ia bertahan lebih lama, tapi semunya terserah kepadanya, kata Tebas pada Marca.
Kegelisahan Tebas seperti ini dapat dipahami sebab jika Ronaldo tak lagi berada di Real Madrid, maka pertarungan antara Lionel Messi vs Cristiano Ronaldo yang selama ini terjadi akan meredup. Dengan demikian, pesona liga Spanyol juga akan terkena dampaknya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Buka Peluang Hengkang dari Real Madrid pada 2018
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 23:52 -
Agen Bantah Rumor Kepindahan Lewandowski ke Madrid
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 23:41 -
Madrid Kesulitan Bekuk Granada, Ini Komentar Ramos
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 21:02 -
Sanchez Sebut Ronaldo Masih yang Terbaik di Real Madrid
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 21:02 -
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 17:00
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39