Presiden Juve Tak Tutup Kans Pogba ke Barca & City
Editor Bolanet | 7 Juli 2015 08:48
Direktur Bianconeri, Giuseppe Marotta, belum lama ini menegaskan bahwa pihaknya sudah menolak tawaran 80 juta euro dari untuk Pogba. Ia juga mengatakan pemain berusia 22 tahun tersebut merupakan sosok sentral di klub dan tidak akan dilepas di bursa kali ini.
Namun menurut Agnelli, tidak ada yang pasti di dunia sepakbola, begitu pula dengan masa depan gelandang Prancis.
Di sepakbola, tidak ada yang pasti. Beberapa tahun yang lalu, klub ini mengatakan bahwa mereka ingin mempertahankan Christian Vieri. Paman saya (Gianni Agnelli) yang memastikan sendiri hal tersebut dengan mengatakan sang pemain tidak dijual, tutur Agnelli menurut laporan AS.
Namun dua hari kemudian, Vieri pindah ke Atletico Madrid. Seorang pemain baru tidak bisa pindah di atas 1 September, pungkasnya.
Selain Barca, Manchester City kabarnya sudah mengajukan tawaran 100 juta euro untuk Pogba di musim panas ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Open Play 6 Juli 2015, 23:56
-
Allegri Resmi Perpanjang Kontrak
Liga Italia 6 Juli 2015, 23:03 -
Gol Terakhir Pirlo Dengan Seragam Juventus
Open Play 6 Juli 2015, 22:52 -
Liga Italia 6 Juli 2015, 22:25
-
Allegri Diklaim Sepakat Perpanjang Kontrak
Liga Italia 6 Juli 2015, 22:14
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39