Presiden Atletico: Diego Costa Masih Pemain Kami
Editor Bolanet | 24 Juni 2014 03:46
- Rumor terkait masa depan striker naturalisasi Spanyol, Diego Costa jelang musim 2014-15 ternyata belum menemui perkembangan.
Sebelumnya Jose Mourinho menyatakan sangat tertarik pada Costa, sang striker sendiri juga mengklaim bahwa masa depannya bersama .
Ternyata sampai berita ini diturunkan, Chelsea sama sekali belum melakukan penawaran terhadap Atletico Madrid, klub di mana Costa bernaung saat ini.
Presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo akhirnya menjelaskan situasi yang terjadi.
Kami tak tahu apa-apa mengenai Diego Costa , yang kami tahu adalah Chelsea telah menghubungi kami tapi kami belum menerima uang sama sekali. terang Cerezo pada Sky Sports.
Sampai kami menerima uang sejumlah nilai buy-out clause Costa, ia tetap pemain kami. tegas sang presiden lagi.
Cerezo juga menyatakan bahwa kubunya selalu berusaha mempertahankan pemain-pemain terbaiknya, namun keadaan menjadi sangat sulit ketika kondisi finansial tak berpihak pada Los Colchoneros. [initial]
(fft/dct)
Sebelumnya Jose Mourinho menyatakan sangat tertarik pada Costa, sang striker sendiri juga mengklaim bahwa masa depannya bersama .
Ternyata sampai berita ini diturunkan, Chelsea sama sekali belum melakukan penawaran terhadap Atletico Madrid, klub di mana Costa bernaung saat ini.
Presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo akhirnya menjelaskan situasi yang terjadi.
Kami tak tahu apa-apa mengenai Diego Costa , yang kami tahu adalah Chelsea telah menghubungi kami tapi kami belum menerima uang sama sekali. terang Cerezo pada Sky Sports.
Sampai kami menerima uang sejumlah nilai buy-out clause Costa, ia tetap pemain kami. tegas sang presiden lagi.
Cerezo juga menyatakan bahwa kubunya selalu berusaha mempertahankan pemain-pemain terbaiknya, namun keadaan menjadi sangat sulit ketika kondisi finansial tak berpihak pada Los Colchoneros. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Courtois, Wilmots Sarankan Chelsea Jual Cech
Liga Inggris 23 Juni 2014, 15:19 -
Koke Optimis Spanyol Akan Kalahkan Australia
Piala Dunia 22 Juni 2014, 13:00 -
Liga Inggris 20 Juni 2014, 23:26
-
Diego Costa Ucapkan Salam Perpisahan Untuk Atleti
Liga Spanyol 20 Juni 2014, 18:08 -
Diego Costa: Masa Depan Saya di Chelsea
Liga Champions 20 Juni 2014, 01:46
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39