Presiden Atletico Buka Kans Datangkan Costa
Editor Bolanet | 14 Juli 2016 07:59
Pemain kelahiran Brasil sempat membawa Atletico menembus final Liga Champions di 2014, sebelum akhirnya ia pindah ke The Blues dan memenangkan gelar Premier League. Namun ia mengalami musim yang buruk di Stamford Bridge tahun lalu dan kini dikabarkan ingin kembali ke Spanyol.
Menanggapi hal tersebut, Cerezo mengatakan bahwa akan selalu ada kemungkinan bagi timnya untuk mendatangkan pemain bagus di musim panas, terutama di posisi striker.
Anda harus bersabar, kami terus mengusahakan kedatangan pemain baru di musim panas. Costa? Semuanya masih mungkin terjadi, tutur Cerezo menurut laporan AS.
Atletico sendiri sebelumnya juga sempat disebut mengincar Mauro Icardi, namun kabarnya sang striker hendak memperpanjang kontrak dengan Inter Milan. Dan ketika hal tersebut dikaitkan dengan rencana untuk mendatangkan Costa, sang presiden mengatakan:
Saya tidak tahu. Manajemen kami tengah bekerja keras untuk mendatangkan pemain terbaik demi mengisi posisi yang kami butuhkan dan kami akan terus bekerja keras untuk itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ambil Langkah Tegas, Chelsea Tawar Kante 35 Juta Euro
Liga Inggris 13 Juli 2016, 23:19 -
Teriakan Keras Conte di Latihan Perdana Chelsea
Liga Inggris 13 Juli 2016, 22:16 -
Rodgers: Liverpool Kandidat Kuat Juara Premier League
Liga Inggris 13 Juli 2016, 21:36 -
Chelsea Siapkan Gaji Mahal Untuk N'Golo Kante
Liga Inggris 13 Juli 2016, 17:49 -
Zidane Jalin Komunikasi Intens dengan Eden Hazard
Liga Spanyol 13 Juli 2016, 15:57
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39