Poyet Puji Setinggi Langit Kerja Sama Padu Trio MSN Barca
Editor Bolanet | 17 April 2015 15:02
Menurut Poyet kerja sama ketiga pemain tersebut sebenarnya sulit diwujudkan, lantaran tiga orang pemain bintang biasanya memiliki ego yang besar ketika bermain di atas lapangan. Namun hal tersebut rupanya tak nampak di trio MSN.
Meski klub memiliki tiga pemain hebat seperti Messi, Neymar, dan Suarez, mereka bias mengontol ego di saat yang tepat dan ketiganya tampak cocok bermain satu sama lain, jelas Poyet pada Cadena Cope.
Neymar bermain di sisi kiri ketika berada di klub. Suarez merupakan ujung tombak dari trio tersebut. Sementara dukungan tambahan diberikan pada Messi, yang juga kerap memberi kontribusi pada dua rekannya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar: Barca Belum Lolos ke Semifinal
Liga Champions 16 April 2015, 20:41 -
Puja-puji Atas Aksi Luis Suarez Lawan PSG
Liga Champions 16 April 2015, 20:30 -
Lebar Lapangan, Kunci Barca Kalahkan PSG
Liga Champions 16 April 2015, 20:09 -
Hajar PSG, Rakitic Minta Barca Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 16 April 2015, 19:46 -
Rakitic: Barca Mendominasi PSG
Liga Champions 16 April 2015, 19:28
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39