Porto Konfirmasi Transfer Jackson ke Atletico
Editor Bolanet | 1 Juli 2015 07:13
Agen sang pemain mengungkap pekan lalu bahwa pemain berusia 28 tahun akan bergabung dengan tim yang bermarkas di Vicente Calderon, usai menolak kans pergi ke AC Milan.
Sebuah pernyataan di laman resmi Porto mengatakan: Atletico Madrid sudah sepakat pada hari Selasa untuk membayar buy-out clause Jackson Martinez dengan nilai 35 juta euro.
Striker Kolombia sudah menghabiskan tiga musim bersama Porto dan memainkan 136 laga resmi, termasuk mencetak 92 gol.
Ia juga sempat menjadi top skorer liga domestik Portugal di tiga musim selama periode tersebut. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hunter: Ramos Cuma Ingin Pindah ke MU
Liga Spanyol 30 Juni 2015, 23:35 -
Hunter: Ramos Tegaskan Ingin Pergi Dari Madrid
Liga Spanyol 30 Juni 2015, 23:01 -
Real Madrid Dipastikan Pulangkan Lucas
Liga Spanyol 30 Juni 2015, 22:42 -
Miranda Mencari Tantangan Baru di Inter
Liga Italia 30 Juni 2015, 22:11 -
Liga Italia 30 Juni 2015, 21:44
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40