Pique: Messi Alami Pukulan Berat
Editor Bolanet | 28 Juni 2016 08:31
Keputusan mengejutkan itu diambil oleh sang pemain, tak lama setelah negaranya kalah dari Chile di final Copa America 2016 via adu penalti. Messi merupakan satu dari dua pemain yang gagal melakukan penalti, dan itu merupakan kekalahan kedua mereka secara beruntun dari lawan yang sama di final.
Banyak orang mengatakan Messi tengah emosi, hingga ia buru-buru mengalami keputusan tersebut dan Pique tampaknya bisa memahami apa yang dikatakan oleh rekannya di Barcelona.
Saya bisa membayangkan apa yang ia alami. Saya duga ia mengalami pukulan yang amat berat. Saya tahu betapa berat iklim kompetisi yang ia jalani dan bagaimana ia menanggung semua beban yang ada, tutur Pique menurut AS.
Pique sendiri juga baru menelan kekecewaan usai Spanyol tersingkir dari Euro 2016 karena kalah dari Italia 0-2.
Terkait hal tersebut, ia menambahkan: Sekarang saatnya bagi kami untuk merefleksikan semuanya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Resmi Kontrak Dani Alves Selama Dua Tahun
Liga Italia 27 Juni 2016, 22:38 -
Eks Azzurri: Tak Ada Pemain Sekomplit Iniesta
Commercial 27 Juni 2016, 21:06 -
Vieri: Iniesta Seperti Harry Potter
Commercial 27 Juni 2016, 20:25 -
Tinggalkan Milan, Carlos Bacca Menuju Barcelona?
Liga Italia 27 Juni 2016, 20:23 -
London Jadi Tempat Fabregas Akhiri Karir Sepabolanya
Liga Inggris 27 Juni 2016, 18:25
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39