Pergi ke Tiongkok, Bintang Atletico Pasang Target Main di Piala Dunia
Rero Rivaldi | 27 Februari 2018 12:10
Bola.net - - Yannick Carrasco mengatakan dirinya masih percaya diri akan bisa bermain di Piala Dunia 2018, meski baru saja meninggalkan Atletico Madrid untuk bergabung dengan Liga Super Tiongkok.
Carraso dan Nicolas Gaitan belum lama ini resmi bergabung dengan Dalian Yifang dengan nilai transfer mencapai 48 juta euro.
Keduanya menyusul langkah mantan bek West Ham, Jose Fonte, dengan membela tim juara League One Tiongkok.
Dan pemain 24 tahun mengatakan bahwa ia masih bermimpi bisa membela Belgia di Rusia musim panas nanti, meski harus melanjutkan karir di Tiongkok.
Jarak yang memisahkan saya dengan Eropa bukan berarti akan mengurangi ambisi saya untuk bermain di Piala Dunia, tuturnya di FFT.
Saya akan melakukan upaya yang dibutuhkan untuk menunjukkan pada pelatih timnas Belgia bahwa saya siap untuk bermain di Piala Dunia Rusia di musim panas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Ingin Pulangkan Omar Mascarell, Siapa Dia?
Liga Spanyol 26 Februari 2018, 23:03 -
Demi Neymar, PSG Bakal Bajak Coutinho dari Barca
Liga Eropa Lain 26 Februari 2018, 22:38 -
Bukan Ronaldo, Kapten Pertama Madrid Tetap Sergio Ramos
Liga Champions 26 Februari 2018, 22:04 -
Simeone: Permainan Terbaik Atletico Musim Ini
Liga Spanyol 26 Februari 2018, 19:01 -
Griezmann Senang dengan Support Pemain Atletico
Liga Spanyol 26 Februari 2018, 18:32
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39