Perez: Beli Bale, Madrid Tak Minta Bantuan Bank
Editor Bolanet | 19 Desember 2013 22:03
Perez menegaskan bahwa Madrid membayar nilai transfer Bale dengan kekuatan keuangan mereka sendiri. Ia menganggap semua orang yang paham sepakbola akan tahu hal itu.
Kami tidak memiliki deal dengan lembaga finansial mana pun, seperti yang sudah seringkali saya sampaikan sampai bosan. Orang-orang yang paham sepakbola sepakbola tahu apa yang sebenarnya terjadi. Bankia tidak membayar biaya transfer Bale, kami membayarnya dengan uang kami sendiri. Laporan keuangannya juga sudah kami sampaikan kepada publik, tegas Perez kepada Europa Press.
Perez menambahkan sekali lagi bahwa Bankia sama sekali tidak memberikan bantuan keuangan kepada Los Blancos.
Sekarang ada orang yang bilang bahwa Bankia membantu kami membayar transfer Bale. Itu bohong! Real Madrid membayar mahal untuk Bale. Saya sedikit kecewa karena harus mempertegas hal ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Cedera Karena Diganjal Rekan Sendiri
Liga Spanyol 18 Desember 2013, 22:27 -
Uni Eropa Pastikan Selidiki Tujuh Klub Spanyol
Liga Spanyol 18 Desember 2013, 20:46 -
Pink Jadi Warna Jersey Tandang Real Madrid 2014-15
Bolatainment 18 Desember 2013, 17:04 -
Madrid Dorong Khedira Sepakati Kontrak Anyar
Liga Spanyol 18 Desember 2013, 16:10 -
FIFPro: Sistem Transfer Pemain 99% Gagal!
Liga Champions 18 Desember 2013, 14:12
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39