Perez Bantah Madrid Tertarik Sandro Ramirez
Rero Rivaldi | 29 Juni 2017 06:00
Bola.net - - Presiden Real Madrid, Florentino Perez, membantah laporan yang mengatakan bahwa tim raksasa Spanyol siap membajak transfer Sandro Ramirez dari ke .
Pemain 21 tahun, yang kini tengah membela Spanyol U-21 di Euro di Polandia, sudah terus-menerus disebut akan datang ke Goodison Park di sepekan belakangan.
Sandro sempat mengatakan bahwa ia sudah mencapai kesepakatan personal dengan Everton dan tengah menanti tes medis sebelum menuntaskan transfernya yang bernilai 5 juta pounds, namun Marca sempat mengindikasikan bahwa Madrid juga tertarik dengan servisnya.
Dan ketika ditanya soal ketertarikan klubnya pada mantan pemain akademi Barcelona, Perez mengatakan di Sportsmole: Baru kali ini saya mendengar kabar semacam itu.
Sandro turun tiga kali sebagai starter dalam empat laga yang dimainkan Spanyol di Euro U-21 di Polandia, termasuk 74 menit ketika mereka menang 3-1 di semifinal atas Italia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Takkan Lepaskan Gareth Bale
Liga Spanyol 28 Juni 2017, 23:20 -
United Lempar 70 Juta Pounds untuk James
Liga Inggris 28 Juni 2017, 22:20 -
Klub Impian Keita Bukanlah Liverpool
Liga Eropa Lain 28 Juni 2017, 21:53 -
Ronaldo Akui Juventus Sebagai Elit Eropa
Liga Champions 28 Juni 2017, 19:54 -
Final UCL, Ronaldo Puji Kualitas Juve
Liga Champions 28 Juni 2017, 19:25
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39