Pepe Pertanyakan Semangat Tarung Madrid
Editor Bolanet | 14 Desember 2015 09:14
Madrid kalah oleh gol tunggal Roberto Soldado yang tercipta di menit ke-8.
Kami tidak menunjukkan semangat bertarung di babak pertama. Padahal, kami tahu kalau kami harus bermain dengan spirit itu, kata Pepe seperti dikutip Marca.
Namun, penampilan kami di babak pertama kurang determinasi. Saya tak tahu kenapa kami bermain seperti itu, imbuhnya.
Kekalahan ini membuat Madrid tertahan di peringkat tiga klasemen sementara La Liga 2015/16 dengan perolehan 30 angka. Madrid kini tertinggal lima angka dari Barcelona dan Atletico Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez: Ronaldo Dan Saya Masih Saling Adaptasi
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 20:51 -
Pique: Saya Tak Anggap Arbeloa Teman!
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 08:31 -
Wenger Dukung Prancis Coret Benzema
Liga Inggris 13 Desember 2015, 08:00 -
Tampil dengan Gaya Baru, Griezmann Kejutkan Semua Orang
Bolatainment 13 Desember 2015, 06:40 -
Figo Bela Cristiano Ronaldo dari Kritik
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 05:40
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39