Pepe Menghindar Ditanya Soal Ronaldo
Rero Rivaldi | 21 Juni 2017 07:20
Bola.net - - menghindari pertanyaan soal masa depan rekan setimnya di Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dan berkeras pemenang empat Ballon d'Or hanya fokus ke Piala Konfederasi.
Masa depan Ronaldo masih belum jelas usai ada laporan yang mengatakan pemain ingin meninggalkan klub juara Eropa usai pemerintah Spanyol menudingnya menggelapkan pajak.
Selain itu ada kabar yang mengatakan Pepe sudah membujuk sang pemain untuk meninggalkan Madrid dan mencari tantangan baru bersama dirinya di PSG, usai sebelumnya Manchester United juga disebut tertarik memulangkan CR7.
Namun sang bek menolak membahas hal tersebut menjelang pertandingan melawan Rusia.
Kami profesional dan kami hanya berpikir soal melakukan yang terbaik di Piala Konfederasi, maju sejauh mungkin di turnamen, tutur Pepe menurut Goal International.
Portugal baru pertama kali main di turnamen ini, jadi ini kehormatan untuk kami semua.
Cristiano adalah pemain lain yang terus memiliki motivasi tinggi.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Mau Diserobot Madrid, Barca Temui Agen Ousmane Dembele
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 23:41 -
Menteri Keuangan Spanyol: Ronaldo Harus Jadi Teladan
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 23:04 -
Perez: Bale Sudah Memberi Kami Banyak Hal
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 21:23 -
Danilo Akui Kekejaman Media Spanyol
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 20:33 -
Giliran Mourinho Dituduh Kemplang Pajak di Real Madrid
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 19:47
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39