Pepe Ingin Ronaldo Ikuti Jejaknya ke Besiktas
Ari Prayoga | 22 November 2017 01:44
Bola.net - - Bek gaek Pepe menyatakan ingin agar eks rekan setimnya di Real Madrid, Cristiano Ronaldo mengikuti jejak dirinya hengkang ke klub raksasa Turki, Besiktas.
Kontrak Ronaldo bersama El Real baru akan berakhir pada 2021 mendatang. Meski demikian, masih belum bisa dipastikan apakah CR7 bakal bertahan di Santiago Bernabeu hingga kontraknya usai.
Musim panas lalu Pepe memutuskan untuk meninggalkan Real dan menerima pinangan Besiktas. Pemain 34 tahun itu pun ingin kembali bekerjasama dengan Ronaldo yang juga rekannya di Timnas Portugal.
Tentu saja saya ingin Cristiano (Ronaldo) datang ke sini, ujar Pepe kepada CNN Sport.
Ia adalah sosok yang mendapat respek maksimal dari saya, seorang teman, seseorang yang sangat penting bagi saya. Jika memungkinkan bisa terjadi, tentu saya akan senang jika dirinya datang ke Besiktas, lanjutnya.
Pepe dan Ronaldo menjadi rekan setim di Los Blancos selama delapan tahun dan sukses mempersembahkan berbagai trofi bergengsi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Termasuk Bale, Zidane Akan Tendang Delapan Pemain Madrid
Liga Spanyol 21 November 2017, 22:48 -
Ogah Disamakan, Asensio Sebut Morata Lebih Tua
Liga Spanyol 21 November 2017, 21:06 -
Legenda AC Milan Sebut Mauro Icardi Akan Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 21 November 2017, 20:03 -
Terpesona Magis De Bruyne, Madrid Siap Ajukan Penawaran Fantastis pada City
Liga Spanyol 21 November 2017, 19:57 -
Zidane Bantah Sumbat Peluang Bagi Pemain Muda
Liga Spanyol 21 November 2017, 18:35
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39