'Penampilan Madrid Tak Terlalu Buruk'
Editor Bolanet | 28 Juli 2016 11:45
Dalam pertandingan yang dilangsungkan di Ohio Stadium tersebut, Madrid sempat tertinggal tiga gol terlebih dahulu, sebelum Marcelo memperkecil ketertinggalan via tendangan penalti di penghujung babak pertama.
Menurut Yanez, Madrid masih coba untuk beradaptasi dengan atmosfer kompetitif, usai banyak pemain menjalani liburan musim panas.
Awalnya kami masih sulit untuk beradaptasi, namun kami terus berkembang seiring berjalannya pertandingan dan penampilan kami tidak terlalu buruk, tutur Yanez menurut laman resmi klub.
Di babak kedua, kami melakukan kerja yang bagus, kami bisa beradaptasi dengan lawan. Pra-musim adalah tentang kerja keras dan juga membangun stamina.
Saya puas bisa ikut ambil bagian di pertandingan melawan tim kuat seperti PSG. Saya merasa amat nyaman di sana. Sudah lama semenjak saya bermain dan itulah mengapa semuanya jadi kian sulit, namun saya beradaptasi dengan baik. Seluruh kerja keras yang saya lakukan terbayar di pertandingan tadi. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Di Maria Cetak Gol Dari Atas Kapal Laut
Open Play 27 Juli 2016, 18:48 -
Cavani Tak Tertekan Harus Gantikan Ibrahimovic
Liga Eropa Lain 27 Juli 2016, 17:45 -
Tak Ingin Pindah, Cavani Idamkan Kontrak Baru
Liga Eropa Lain 27 Juli 2016, 17:33 -
Ogah ke Barcelona, Bacca Lebih Senang ke PSG
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 15:09 -
Chelsea Tunjukkan Ketertarikan pada Matuidi
Liga Inggris 27 Juli 2016, 07:36
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39