Pemain Real Madrid C Ejek Casillas
Editor Bolanet | 2 Juli 2013 11:50
- Iker Casillas nampaknya masih belum kehabisan musuh di internal Real Madrid. Setelah beberapa orang termasuk eks pelatih Jose Mourinho dan Alvaro Arbeloa dikabarkan memusuhinya, kini ada lagi seseorang yang menyerang Santo Iker.
Adalah pemain tim Real Madrid C, Bruno Vinicius Souza Medeiros pelakunya. Pemain asal Brasil itu baru-baru ini mengejek Casillas lewat media sosial Twitter.
Casillas bermain sangat banyak... tapi bukan bermain sepakbola LOL!! demikian perkataan pemain yang berposisi striker itu di akun Twitter pribadinya.
Dalam tweet selanjutnya menanggapi komentar yang masuk, pemain 22 tahun itu mengaku ia tidak bermaksud menertawakan kenyataan Casillas hanya menjadi cadangan, namun ia hanya ingin membela Mourinho.
Sayangnya, tak berselang lama kemudian ia menghapus semua tweet yang berhubungan dengan Casillas dan mengganti nama akun dirinya dari @bruninhovini9 ke @bruninhovini91. [initial]
(mun/pra)
Adalah pemain tim Real Madrid C, Bruno Vinicius Souza Medeiros pelakunya. Pemain asal Brasil itu baru-baru ini mengejek Casillas lewat media sosial Twitter.
Casillas bermain sangat banyak... tapi bukan bermain sepakbola LOL!! demikian perkataan pemain yang berposisi striker itu di akun Twitter pribadinya.
Dalam tweet selanjutnya menanggapi komentar yang masuk, pemain 22 tahun itu mengaku ia tidak bermaksud menertawakan kenyataan Casillas hanya menjadi cadangan, namun ia hanya ingin membela Mourinho.
Sayangnya, tak berselang lama kemudian ia menghapus semua tweet yang berhubungan dengan Casillas dan mengganti nama akun dirinya dari @bruninhovini9 ke @bruninhovini91. [initial]
(mun/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Disebut Jual Kaka ke Sao Paulo
Liga Spanyol 1 Juli 2013, 22:43 -
'Menyerang Casillas Sama Seperti Menyerang Madrid'
Liga Spanyol 1 Juli 2013, 21:06 -
Juventus: Vidal Tak Dijual, Madrid!
Liga Champions 1 Juli 2013, 20:09 -
Sacchi Peringatkan Madrid: Ancelotti Kebal Tekanan
Liga Spanyol 1 Juli 2013, 18:45 -
20 Juta Pounds Untuk Tandemkan Kompany dan Pepe
Liga Champions 1 Juli 2013, 14:45
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40