Peluang Bagi Madrid, Lewandowski Tunda Perpanjangan Kontrak
Editor Bolanet | 22 September 2016 18:36
Lewandowski ingin menunda perpanjangan kontrak. Ia tak ingin mengambil keputusan yang terburu-buru. Ia juga merasa tenang karena saat ini kontraknya masih akan berjalan hingga tahun 2019.
Saya selalu mengatakan, kami akan menemukan solusi. Saya bahagia dan memiliki kontrak yang panjang. Bagi saya ini tidak perlu dibahas. Kami tak memerlukannya untuk dua atau tiga minggu ke depan, ucap Lewandowski.
Kita membutuhkan kondisi yang lebih tenang untuk menyelesaikan semua hal ini, untuk mendapatkan yang terbaik. Jika musim masih berjalan, ini tidak akan mudah karena kami bermain sekali dalam tiga hari, tandasnya.
Bayern bukan tanpa alasan mengapa ingin segera mendapatkan tandatangan penyerang asal Polandia. Pasalnya, mereka harus waspada dengan manuver Real Madrid yang sudah lama mengincar Lewandowski.
Mungkin butuh waktu yang lebih longgar karena saat ini saya sepenuhnya fokus untuk berlatih dan pertandingan, tukas mantan penyerang Dortmund ini. [initial]
Baca Ini Juga:
- Bos Argentina: Jika Jadi Messi, Saya Juga Pensiun
- Cheryshev: Saya Tak Pernah Ingin Tinggalkan Madrid
- Sevilla Gabung Perburuan Fabregas
- Iniesta: Guardiola Tahu Saya Ingin Pensiun di Barcelona
- Pemain-pemain Pengganti Atletico Tak Bisa Diremehkan
- Barcelona Nantikan Reaksi Bellerin
- Suarez: Kehilangan Messi Buruk untuk Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Morata Siap Jadi Jelmaan Lewandowski
Liga Spanyol 21 September 2016, 20:55 -
Chelsea Nyaris Jadikan Morata Pemain Termahal
Liga Spanyol 21 September 2016, 18:59 -
Golden Memories: Parade Gol Terbaik Ronaldo 'Il Fenomeno'
Editorial 21 September 2016, 17:45 -
Usir Madrid, Bayern Beri Lewandowski Kontrak Baru
Liga Eropa Lain 21 September 2016, 16:01 -
Eks Madrid Kritik Komentar Zidane Soal BBC
Liga Spanyol 21 September 2016, 15:22
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39