Pelit Datangkan Galacticos, Presiden Madrid Disorot
Editor Bolanet | 14 Agustus 2015 14:24
Tak seperti yang sudah-sudah, kali ini Madrid memang tak lagi jor-joran mendatangkan Galacticos. Saga transfer David de Gea dari Manchester United yang seolah tak pernah berakhir, membuat Danilo - yang didaratkan dari Porto dengan harga 31,5 juta euro menjadi pembelian termahal Florentino Perez di bursa kali ini.
Hal ini lantas menjadi pertanyaan tersendiri bagi Marca. Apalagi, Madrid gagal memenangkan satu pun gelar juara di musim kompetisi lalu, sementara rival terberat mereka, Barcelona, total telah mengumpulkan empat trofi di sepanjang 2015. Tentu saja, raihan Blaugrana tersebut masih bisa bertambah.
Namun di akhir laporan mereka, Marca mengatakan bahwa bisa jadi Madrid akan membuat gebrakan di menit-menit akhir. Meski hal tersebut harus dilakukan dengan cepat, lantaran bursa transfer akan ditutup pada 31 Agustus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lagi, Pique Panaskan Rivalitas Barca dan Madrid
Liga Spanyol 13 Agustus 2015, 21:05 -
Ramos Sepakati Kontrak Baru dari Madrid
Liga Spanyol 13 Agustus 2015, 19:54 -
Ronaldo vs Modric Adu Lari, Siapa Tercepat?
Open Play 13 Agustus 2015, 19:00 -
Madrid Saingi MU Soal Nico Gaitan
Liga Spanyol 13 Agustus 2015, 15:39 -
Navas Portero Nomor Satu Madrid?
Liga Spanyol 13 Agustus 2015, 14:56
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39