Pelatih Celta Vigo: Kami Membuat Barca Tak Nyaman
Editor Bolanet | 2 November 2014 14:25
Berizzo memuji kekuatan mental yang ditunjukkan timnya dan yang penting, strategi untuk membuat Barca tak nyaman bisa dieksekusi dengan baik oleh pasukannya.
Kami memiliki kekuatan mental yang luar biasa untuk bertahan dan memberi ruang guna mencetak gol. Kami harus jujur dan mengakui bila saja Barca mencetak gol lebih dulu, semuanya mungkin akan berbeda.
Barca memiliki banyak peluang tapi kiper kami melakukan tugasnya dengan luar biasa. Sangat jelas bahwa Barca tak nyaman. Terlepas dari itu, para pemain melakukan pekerjaan dengan sangat baik di pertahanan, lini tengah dan di lini serang. tuturnya pada konferensi pers seperti dikutip Inside Spanish Football.
Poin solid yang diraih, membuat O Celestes mengumpulkan 19 poin dan berada di posisi keenam klasemen sementara La Liga. [initial]
Update berita La Liga mu di sini
- Luis Enrique: Barca Tak Bermain Seperti Biasanya
- Suarez: Kalah Dua Kali, Barca Tetap Terbaik di Dunia
- Direktur Madrid: Kroos dan Modric Pasangan Fantastis
- Mascherano: Barca Menghawatirkan
- Modric: Jangan Bandingkan Madrid dengan Barca Pep
- Puji Ronaldo, Ancelotti Kehabisan Kata
- Review: Celta Tampar Barca
- Ronaldo Sudah Sarangkan 50 Gol di 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Senyum Ngilu Neymar Setelah Selangkangannya Terhantam Bola
Open Play 1 November 2014, 14:47 -
Munir: Ancaman Bagi Barca Bukan Hanya Madrid
Liga Spanyol 1 November 2014, 13:10 -
Enrique: Setelah Barca Kalah, Segalanya Menjadi Negatif
Liga Spanyol 1 November 2014, 11:53 -
Enrique Tanggapi Polemik Zidane di Real Madrid
Liga Spanyol 1 November 2014, 11:12 -
Suarez Tak Masuk Nominasi Ballon d'Or, Gerrard Ikut Berang
Liga Champions 1 November 2014, 10:23
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39