Pelatih Barcelona Ini Dipecat Karena Terdegradasi ke Segunda B
Editor Bolanet | 27 Juni 2015 03:13
Buruknya prestasi Barca B membuat para petinggi klub mengambil sikap. Jordi Viyals selaku pelatih pun dipecat, pernyataan resmi telah dikeluarkan dan disampaikan melalui situs resminya.
Jordi Vinyals tidak akan menangani Barca B musim depan. Komisi Teknik mengisyaratkan untuk memulai tahap baru di tim cadangan dan telah memulai periode untuk melakukan refleksi dan merestrukturisasi staf pelatih untuk musim depan.
Pemain-pemain muda seperti Munir El Haddadi dan Sandro Ramirez yang dipromosikan ke tim senior pada awal musim 2014-15, sempat dikembalikan ke Barca B. Tapi kehadiran mereka pun gagal mengamankan Barca B dari degradasi.
Sebenarnya Vinyals adalah pelatih kedua Barca B musim lalu, setelah sebelumnya ia menggantikan Eusebio Sacristan di putaran kedua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi Jagokan Iniesta dan Messi Pecahkan Rekornya
Liga Spanyol 26 Juni 2015, 23:28 -
Xavi Bersyukur Hengkang di Saat Yang Tepat
Liga Spanyol 26 Juni 2015, 22:48 -
Bayern Kalahkan Chelsea dan Barca Dalam Perburuan Costa
Liga Inggris 26 Juni 2015, 22:25 -
Inter Sudah Mulai Nego Montoya
Liga Italia 26 Juni 2015, 20:51 -
Liga Inggris 26 Juni 2015, 17:49
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39