Pelatih Barca: Kami Menghadapi Celta Vigo Yang Hebat
Editor Bolanet | 6 April 2015 17:13
- Pelatih , Luis Enrique mengakui bahwa timnya harus bekerja keras saat mengalahkan Celta Vigo. Menurutnya, Celta Vigo mampu memberikan tekanan konstan kepada timnya.
Barcelona harus menunggu lebih dari satu jam untuk dapat memecah kebuntuan. Tepatnya pada menit ke-73, yakni saat umpan Xavi mampu diteruskan lewat sundulan Jeremy Mathieu menembus gawang Celta Vigo.
Beruntung bagi Barcelona, gol Mathieu itu menjadi satu-satunya gol yang tercipta di Balaidos dan membawa Barca pulang dengan tiga poin di tangan.
Kami menghadapi tim hebat. Mereka tak membiarkan kami mengontrol pertandingan, ujarnya usai pertandingan.
Kami bekerja sangat keras karena Celta Vigo adalah salah satu tim yang mampu menempatkan kami dalam tekanan secara konstan, tandasnya.[initial]
(ins/dzi)
Barcelona harus menunggu lebih dari satu jam untuk dapat memecah kebuntuan. Tepatnya pada menit ke-73, yakni saat umpan Xavi mampu diteruskan lewat sundulan Jeremy Mathieu menembus gawang Celta Vigo.
Beruntung bagi Barcelona, gol Mathieu itu menjadi satu-satunya gol yang tercipta di Balaidos dan membawa Barca pulang dengan tiga poin di tangan.
Kami menghadapi tim hebat. Mereka tak membiarkan kami mengontrol pertandingan, ujarnya usai pertandingan.
Kami bekerja sangat keras karena Celta Vigo adalah salah satu tim yang mampu menempatkan kami dalam tekanan secara konstan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Puji Kepempimpinan Dunga
Piala Dunia 5 April 2015, 19:25 -
Neymar: Silva Salah Satu Bek Terbaik Dunia
Liga Champions 5 April 2015, 18:54 -
Striker Bilbao Kecewa Camp Nou Jadi Venue Final Copa del Rey
Liga Spanyol 5 April 2015, 12:31 -
Ancelotti: Ronaldo Kalah dari Messi? Lihat Saja Nanti
Liga Spanyol 5 April 2015, 08:00 -
Jadwal Padat, Madrid Ikut Barca Gunakan Rotasi
Liga Spanyol 5 April 2015, 07:20
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39