Pedro Tunjukkan Dirinya Bahagia di Barca
Editor Bolanet | 12 Agustus 2015 15:28
Kala tim merayakan gelar juara di tribun, pemain lulusan La Masia tersebut justru terlihat sedih dan berdiri sedikit terpisah dari skuat. Media Spanyol lantas mengatakan bahwa itu adalah pertanda Pedro bakal segera hengkang dari Camp Nou.
Namun belum lama ini, Pedro menggunakan akun media sosial miliknya untuk menunjukkan bahwa ia bahagia di klub. Sang pemain mengunggah foto dirinya sedang memanggul trofi Super Eropa, sembari menuliskan pesan: Satu lagi prestasi spektakuler untuk tim. Saya amat menikmatinya! Saya amat bahagia dengan kemenangan dan gol yang saya cetak. Terima kasih untuk semuanya.
Manchester United dikabarkan sebagai klub yang paling berminat menampung Pedro dan bersedia membayar 22 juta poundsterling, untuk pemain yang tidak puas dengan menit bermain yang ia dapat di klub musim lalu tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdes Masih Sesalkan Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:41 -
Iniesta: Messi Jaminan Kesuksessan
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:29 -
Valdes Mengaku Sulit Bekerja Sama dengan Louis van Gaal
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 23:10 -
Pemain Ini Siap Jadi Tukang Cuci Piring Asal Sevilla Juara
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 21:04 -
Dua Orang Ini Membelah Eropa Hanya untuk Mendukung Barca
Bolatainment 11 Agustus 2015, 19:59
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39