Pato Ditawarkan Gabung Barcelona
Editor Bolanet | 7 Desember 2015 14:53
Pemain Brasil akan menutup masa peminjamannya ke Sao Paulo di bulan Desember dan memutuskan tak terus bertahan di sana, meski telah membuat 26 gol di tahun 2015.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo, sosok berusia 26 tahun tidak punya masalah untuk kembali ke klub asalnya, Corinthians. Namun demikian, eks AC Milan diklaim tertarik untuk kembali mencoba peruntungannya di Eropa, seiring dengan ketertarikan yang muncul dari Liverpool, Tottenham, dan Barcelona.
Pato sendiri bisa diklaim bisa bergabung dengan Barcelona secara gratis dan tanpa kewajiban untuk membeli sang pemain secara permanen di akhir musim.
Hal tersebut membuat striker Brasil menjadi opsi yang lebih menarik ketimbang Nolito, yang bakal memaksa klub mengeluarkan dana 18 juta euro untuk menebus buy-out clause-nya di Celta Vigo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Siap 'Sekolahkan' Penerus Xavi
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 21:55 -
Perkuat Trio MSN, Barca Incar Tiga Bintang
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 20:48 -
Injak Kaki Lawan, Luis Suarez Mengaku Tak Sengaja
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 20:16 -
Rayakan Gol ke Gawang Barca, Fan Valencia Meninggal Dunia
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 19:43 -
Bek Valencia Pamer Luka Akibat Diinjak Suarez
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 18:55
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39