Oyarzabal Sebut Kalahkan Barcelona Luar Biasa
Editor Bolanet | 11 April 2016 10:24
Hasil mengejutkan yang terjadi di Anoeta pekan lalu tersebut membuat persaingan menuju tangga juara La Liga kini kembali terbuka. Barcelona, yang masih duduk di puncak klasemen, kini hanya unggul tiga angka atas Atletico Madrid di posisi runner-up.
Itu adalah pertandingan yang berat. Kami dituntut untuk terus memberikan yang terbaik, namun kami sudah melalui hal yang luar biasa. Kami sudah melakukan pekerjaan yang luar biasa, tutur Oyarzabal pada Marca.
Seluruh tim memberikan kontribusi mereka atas kemenangan ini. Saya harap ini akan jadi pertama dari banyak momen, di mana seluruh Anoeta menyanyikan nama saya.
Semua gol amat penting. Pada akhirnya, yang terpenting adalah meraih kemenangan dan itulah yang terjadi. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Torres, Atletico Siapkan Pembalasan untuk Barcelona
Liga Champions 10 April 2016, 20:47 -
Arsenal Siap Gagalkan Marquinhos ke Barcelona
Liga Inggris 10 April 2016, 20:16 -
Madridista Bantu Sociedad Kalahkan Barcelona
Liga Spanyol 10 April 2016, 18:09 -
Granero: Saya Janji ke Arbeloa Kalahkan Barca
Liga Spanyol 10 April 2016, 18:01 -
Pique: Barcelona Bukan Tim yang Sempurna
Liga Spanyol 10 April 2016, 17:28
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39