Nolito: Mustahil Tolak Barca, Klub Terbaik Dunia
Editor Bolanet | 13 Agustus 2015 08:49
Nolito, yang pernah bermain untuk Barcelona B, dikabarkan akan mendarat di Camp Nou jika Pedro Rodriguez benar-benar pergi ke Manchester United. Meski hingga kini belum ada tawaran resmi dari tim Catalan, pemain berusia 28 tahun itu mengindikasikan tidak akan berpikir dua kali jika punya peluang kembali ke Camp Nou.
Anda tidak bisa mengatakan tidak pada Barcelona, apalagi jika mereka bersedia membayar klausul pelepasan kontrak saya sebesar 18 juta euro. Tidak ada satu orang pun di sini yang cukup bodoh, kami tahu Barca adalah salah satu klub terbesar di dunia, terang Nolito pada Marca.
Barcelona sendiri baru saja menyelesaikan pertandingan melawan Sevilla di Piala Super Eropa, yang berakhir dengan skor 5-4 untuk kemenangan tim asuhan Luis Enrique. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Gol Paling Istimewa bagi Neymar Sepanjang Karirnya
Open Play 12 Agustus 2015, 22:34 -
Nolita: Gabung Barcelona atau Tidak Sama Sekali
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 22:11 -
Messi Ingin Yang Terbaik Bagi Pedro
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 18:48 -
Pedro Masih Pantas Menjadi Pemain Barcelona
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 16:38 -
Pedro, Akankah Jadi Unsung Hero Abadi di Barca?
Editorial 12 Agustus 2015, 16:15
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39