Neymar Ungkap Rahasia Kekompakan Trio MSN
Editor Bolanet | 13 Mei 2015 12:11
Ketiga pemain tersebut telah menyumbang lebih dari 100 gol untuk Blaugrana di musim kompetisi kali ini. Mereka juga sukses membawa klub di ambang treble winners, mengingat Barca kini punya kans besar menjadi juara La Liga, Copa del Rey, dan Liga Champions.
Saya kira kesederhanaan yang dimiliki oleh ketiga pemain merupakan faktor yang paling penting. Terlepas dari faktor bahwa ketiga pemain merupakan seorang superstar, ketiganya tetap bersahaja dan hal tersebut merupakan kunci dari sukses yang sudah kami raih, jelas Neymar pada Globoesporte.
Kami mencoba untuk terus menghabiskan waktu bersama. Kami mempunyai kegiatan yang sama. Ketika kami bertemu, kami juga berbicara mengenai hal lain di luar sepakbola, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beckenbauer: Messi Luar Biasa, Tapi Pele Yang Terbaik
Piala Dunia 12 Mei 2015, 23:51 -
Bernat Minta Bayern Tak Beri Ruang Bebas Pada Trio MSN
Liga Champions 12 Mei 2015, 21:02 -
Xavi: Guardiola Telah Sempurnakan Barcelona
Bola Indonesia 12 Mei 2015, 20:16 -
Ter Stegen Akui Alami Masa Sulit di Barca
Liga Spanyol 12 Mei 2015, 20:12 -
Stegen Pandang Barca Berpeluang Besar Raih Treble
Liga Spanyol 12 Mei 2015, 19:44
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39