Neymar Resmi Berseragam Barcelona
Editor Bolanet | 4 Juni 2013 01:00
- Proses transfer dari Santos ke tuntas sudah. Bintang itu telah lolos tes medis dan menandatangani kontrak lima tahun sampai 2018. Dia bertekad membantu Lionel Messi untuk terus menjadi nomor satu di dunia.
Neymar lalu diperkenalkan kepada ribuan suporter Blaugrana yang memadati Camp Nou, Senin (03/6). Namun, nomor punggungnya belum ditetapkan.
Untuk pertama kalinya, Neymar memakai seragam kebesaran Barcelona. Kehadirannya menghidupkan kembali tradisi Brasil di lini depan sang raksasa La Liga.
Setelah sebelumnya ada nama Romario, , Rivaldo, dan , kini tongkat estafet pun berpindah ke tangan Neymar.
Saya sangat senang bisa menjadi salah satu pemain Barcelona. Ini adalah mimpi yang jadi kenyataan, kata Neymar seperti dikutip AFP.
Meski begitu, Neymar menegaskan bahwa pemain kunci Barcelona tetaplah Messi. Saya datang ke sini untuk membantu tim, dan Messi akan terus menjadi yang terbaik di dunia, pungkasnya. (fcb/afp/gia)
Neymar lalu diperkenalkan kepada ribuan suporter Blaugrana yang memadati Camp Nou, Senin (03/6). Namun, nomor punggungnya belum ditetapkan.
Untuk pertama kalinya, Neymar memakai seragam kebesaran Barcelona. Kehadirannya menghidupkan kembali tradisi Brasil di lini depan sang raksasa La Liga.
Setelah sebelumnya ada nama Romario, , Rivaldo, dan , kini tongkat estafet pun berpindah ke tangan Neymar.
Saya sangat senang bisa menjadi salah satu pemain Barcelona. Ini adalah mimpi yang jadi kenyataan, kata Neymar seperti dikutip AFP.
Meski begitu, Neymar menegaskan bahwa pemain kunci Barcelona tetaplah Messi. Saya datang ke sini untuk membantu tim, dan Messi akan terus menjadi yang terbaik di dunia, pungkasnya. (fcb/afp/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Florentino Perez Beri Sinyal Kuat 'Pencurian' Thiago
Liga Spanyol 3 Juni 2013, 16:45 -
Iniesta Masih Berharap Valdes Berubah Pikiran
Liga Spanyol 3 Juni 2013, 14:50 -
Mou Relakan Luiz dan Ivanovic Untuk Barca
Liga Inggris 3 Juni 2013, 13:13 -
Tiga Rekor Yang Dicatatkan Oleh Barcelona Musim Ini
Liga Spanyol 3 Juni 2013, 10:45 -
AS 4-3 Jerman: Blunder Konyol Ter Stegen
Open Play 3 Juni 2013, 04:37
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39