Neymar Perpanjang Kontrak di Barca Pasca Copa
Editor Bolanet | 18 Mei 2016 08:27
Menurut laporan yang diturunkan oleh Radio Catalunya, manajemen Barcelona sudah mengadakan pertemuan pekan ini untuk membahas kontrak Neymar dan ingin segera mengumumkan kepastian mengenai komitmen jangka panjang sang pemain, pasca final Copa del Rey pada 23 Mei mendatang.
Kontrak Neymar saat ini bakal berakhir pada 2018, dan pemain Brasil bakal memperpanjang masa baktinya hingga 2021. Klausul pelepasan kontraknya, yang tengah bernilai 190 juta euro, akan dinaikkan hingga 200 juta euro.
Langkah tersebut diambil agar Neymar tak lagi masuk dalam radar transfer klub-klub besar Eropa lainnya, seperti Manchester United dan Real Madrid.
Klub yang disebut pertama bahkan dikabarkan sempat menyanggupi membayar klausul Neymar di musim panas lalu, namun akhirnya gagal mendapatkan sang bintang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca dan Munchen Berebut Bernardeschi
Liga Spanyol 17 Mei 2016, 21:12 -
Jelang Barcelona vs Sevilla, Ini 5 Momen Kejutan Copa Del Rey
Editorial 17 Mei 2016, 21:00 -
Toni: Higuain Lebih Kuat dari Luis Suarez
Liga Italia 17 Mei 2016, 18:53 -
Ada Bek Cadangan Barca, Ini Skuat Spanyol untuk Euro 2016
Piala Eropa 17 Mei 2016, 17:57 -
Dani Alves: Barca Yang Terbaik, Jangan Pedulikan Orang Lain
Liga Spanyol 17 Mei 2016, 17:04
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39