Neymar Perintahkan PSG Rekrut Sergio Busquets
Rero Rivaldi | 13 Oktober 2017 15:25
Bola.net - - Gelandang , Sergio Busquets, dikabarkan tengah diinginkan oleh di .
Neymar meninggalkan Barcelona dan bergabung dengan PSG dengan nilai transfer termahal dunia, 200 juta pounds, di Agustus silam.
Sebagai pemain termahal dunia, bintang Brasil kini menjadi salah satu figur paling berpengaruh di sejarah klub.
Dan Diario Gol mengabarkan bahwa Neymar menggunakan posisinya di klub untuk mendesak manajemen merekrut bintang Barcelona, Busquets.
Pemain Spanyol sudah menjadi pemain reguler sejak mencatat debutnya di 2008, ketika Josep Guardiola menjadi pelatih kepala. Ia terus bermain sebagai starter, 11 kali sejak tim ditangani Ernest Valverde musim ini.
Namun demikian, Busquets kini diinginkan oleh Neymar di Prancis. Disebutkan bahwa sang striker merasa gelandang Spanyol itu adalah kunci utama PSG untuk memenangkan Liga Champions.
Tim Paris sebenarnya sudah punya Marco Verratti dan Adrien Rabiot di tengah, namun Neymar merasa kehadiran Busquets akan membuat permainan PSG kian mengalir.
Kontrak Busquets sendiri masih berlaku hingga 2021 dan klub punya opsi memperpanjangnya dua tahun lagi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Neymar Barca Akan Baik-baik Saja
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 17:47 -
Mbappe Dipandang Lebih Profesional Ketimbang Messi
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 17:15 -
PSG Bujuk Zidane Membelot dari Real Madrid
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:15 -
PSG Lirik Donnarumma, Manchester United Lega
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 13:55 -
Lopez: Cavani Akan Sempurna untuk Atletico
Liga Eropa Lain 12 Oktober 2017, 12:20
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39