Neymar Lempar Pemain Valencia dengan Botol di Lorong Camp Nou
Editor Bolanet | 18 April 2016 11:20
Pemain Brasil itu dikabarkan terlibat insiden lanjutan dengan beberapa pemain di lorong stadion. Sebelumnya, kala tim tamu merayakan kemenangan mereka di atas lapangan, ia sempat menampar salah seorang penggawa Los Che dan sedikit memancing keributan.
Dan menurut laporan yang diturunkan oleh Marca, di lorong stadion Neymar kembali membuat ulah dengan melempar botol air minum pada Antonio Barragan.
Untungnya, botol tersebut tidak sampai mengenai sang pemain belakang, meski sempat membuat suasana panas di antara kedua kubu. Disebutkan bahwa kedua pemain ini sudah lama memiliki sejarah perselisihan, dimulai ketika Barcelona dan Valencia saling berhadapan di Copa del Rey musim ini.
Namun demikian, disebutkan bahwa catatan wasit yang memimpin laga tadi tidak menyebutkan detail apapun mengenai insiden yang melibatkan Neymar dan Barragan di lorong stadion. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Tegaskan Tak Peduli Soal Rekor di Barca dan Timnas
Liga Spanyol 17 April 2016, 17:36 -
Jika Tinggalkan Barca, Inilah Klub Idaman Lionel Messi
Liga Spanyol 17 April 2016, 17:30 -
Enrique Punya Satu Favorit Juara Liga Champions
Liga Champions 17 April 2016, 06:00 -
Guardiola Minta Bayern Tak Kolaps Seperti Barcelona
Liga Eropa Lain 16 April 2016, 23:30 -
Zidane Minta Madrid Tak Fokus pada Barcelona
Liga Spanyol 16 April 2016, 23:10
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40