Neymar Kaget Bisa Klop dengan Messi dan Suarez
Editor Bolanet | 20 November 2015 15:54
Sebelumnya, ada banyak pihak yang mengklaim bahwa sistem serangan klub tidak akan berjalan dengan baik jika mereka memaksakan ketiga pemain ofensif itu bermain dalam satu tim. Namun kenyataannya, trio MSN, julukan mereka bertiga, merupakan kunci sukses klub meraih treble musim lalu.
Kami terkejut karena tidak ada orang yang menduga kami bakal bisa bermain bersama dengan amat bagus. Ada banyak orang mengatakan kami takkan bisa memahami satu sama lain. Namun saya dari awal punya keyakinan itu tidak akan terjadi, tutur Neymar pada Mundo Deportivo.
Barcelona kini tengah bersiap menghadapi Real Madrid di Bernabeu, dalam laga lanjutan La Liga akhir pekan ini.
Andai menang, mereka akan menjauh di puncak klasemen dengan keunggulan enam angka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
El Clasico: Laporta Sebut Barca dalam Posisi Lebih Baik
Liga Spanyol 19 November 2015, 23:59 -
Eks Presiden Barca Sarankan Ronaldo Tinggalkan Madrid
Liga Inggris 19 November 2015, 23:38 -
Inilah Gol Favorit Bale dalam Jumpa El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 22:18 -
Bale Nyatakan Siap Bertarung di Laga El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 21:58 -
Prediksi El Clasico: Babak Pertama, Ronaldo Gol
Liga Spanyol 19 November 2015, 15:38
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40