Neymar Jadi Prioritas, Kontrak Messi Nomor Dua
Editor Bolanet | 27 Oktober 2015 21:19
Harian Sport menulis bahwa manajemen Barcelona akan menyiapkan rencana kontrak hingga pensiun bagi sang mega bintang. Saat ini Messi masih memiliki kontrak yang akan berakhir pada tahun 2018 mendatang.
Dalam kontrak yang ditandatangani pada tahun 2014 tersebut, setelah dipotong pajak, Messi menerima upah senilai 20 juta euro. Ia juga mendapatkan tambahan bonus senilai 4 hingga 5 juta euro berdasarkan capaian yang diraih.
Pada kontrak ini juga diatur klausul pelepasan untuk pemain asal Argentina ini. Bagi setiap klub yang berminat, Barca mematok harga 250 juta euro sebagai harga tebusan.
Hanya saja, masih berdasarkan pada laporan Sport, Presiden Blaugrana Josep Maria Bartomeu baru akan membahas kontrak Messi setelah menyelesaikan kontrak Neymar yang saat ini menjadi prioritas mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setuju dengan Suarez, Enrique Ingin Benahi Pertahanan Barca
Liga Spanyol 26 Oktober 2015, 23:25 -
Gundogan Kini Buka Kans ke Liverpool atau Barcelona
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 13:00 -
Enrique Tanggapi Gosip Messi ke Premier League
Liga Spanyol 26 Oktober 2015, 12:50 -
Suarez: Kami Semua Berusaha Atasi Absennya Messi
Liga Spanyol 26 Oktober 2015, 11:37 -
Presiden Barca: Suarez Layak Bukukan Hat-trick
Liga Spanyol 26 Oktober 2015, 11:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39