Neymar Dituding Provokator, Ini Kata Guardiola
Editor Bolanet | 21 September 2016 10:52
Eks bos , Guardiola, mengatakan bahwa ia kini tengah bekerja di Inggris dan sama sekali tidak memahami apa yang sedang terjadi dengan Neymar.
Belakangan, bintang tim Catalan itu mendapat kritik dari Michael Laudrup, karena ia sering menunjukkan trik-trik dalam menguasai bola, yang dianggap justru dilakukan hanya untuk memancing emosi lawan.
Terkait topik tersebut, Guardiola belum lama ini mengatakan pada Sport: Saya kini sedang bekerja di Inggris, saya tidak tahu apapun mengenai pertanyaan tersebut.
Neymar dan Barcelona kini sedang mempersiapkan diri menjelang pertandingan lanjutan La Liga melawan Atletico Madrid, yang akan digelar di Camp Nou malam nanti. [initial]
Baca Juga:
- Bakero: Neymar Tidak Suka Meremehkan Orang Lain
- Abidal: Amat Sulit Kalahkan Barcelona
- Atletico Bakal Matikan Messi, Enrique Tak Khawatir
- Enrique Tak Khawatir dengan Produktivitas Gol Alcacer
- Enrique: Busquets Pemain Tak Tergantikan
- Bos Villarreal: Kami Punya Rencana Anti-Madrid
- Zidane Tak Ingin Pikirkan Barcelona vs Atletico
- Zidane: Saya Akan Berikan Ballon d'Or untuk Ronaldo
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Chelsea dan Duo Manchester Tertarik pada Manolas
Liga Inggris 20 September 2016, 21:31 -
Guardiola Tak Mainkan Toure Lagi kecuali Ada Permintaan Maaf
Liga Inggris 20 September 2016, 21:18 -
Yaya Toure Akhiri 14 Tahun Pengabdian Untuk Pantai Gading
Liga Inggris 20 September 2016, 20:48 -
Gundogan Sebut Guardiola Seorang Penuntut
Liga Inggris 20 September 2016, 19:32 -
Jurgen Klopp Yang Suruh Gundogan ke Man City
Liga Inggris 20 September 2016, 17:45
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39