Neymar Alami Cedera Engkel
Editor Bolanet | 17 Januari 2014 06:15
Pemain asal itu harus ditarik keluar pada menit ke-28 dan digantikan oleh Alexis Sanchez. Kemudian kaki Neymar harus diperban dan dipapah keluar lapangan.
Menurut akun resmi Twitter Barcelona, Neymar mengalami masalah pada tendonnya dan akan menjalani tes lebih lanjut pada hari esok. Masih belum dapat dipastikan Neymar akan absen berapa lama.
Neymar mengalami masalah di engkel kanannya. Dia akan menjalani tes lebih lanjut esok hari.
Laga tersebut akhirnya berhasil dimenangkan kubu Blaugrana dengan skor 2-0. Kedua gol kemenangan Barca disumbangkan oleh Lionel Messi.
(tw/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bolatainment 16 Januari 2014, 22:58
-
Neymar Jelaskan Alasan Pilih Barca
Liga Spanyol 16 Januari 2014, 22:34 -
Antic: Ronaldo Terlalu Gampang Jatuh
Liga Spanyol 16 Januari 2014, 22:14 -
Liga Spanyol 16 Januari 2014, 21:30
-
Neymar Impikan Trofi Liga Champions
Liga Champions 16 Januari 2014, 20:44
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39