Nesta Komentari Penunjukan Ancelotti di Real Madrid
Editor Bolanet | 6 Juli 2013 14:30
Ancelotti bakal menangani Los Blancos per musim depan, menyusul mundurnya Jose Mourinho di akhir musim lalu. Kedatangannya mendapat banyak dukungan, karena ketenangan Don Carletto dianggap bisa meredam situasi di Santiago Bernabeu saat ini.
Hal serupa juga diserukan Nesta, yang pernah merasakan pengalaman bermain di bawah arahan Ancelotti bersama AC Milan. Berdasarkan apa yang pernah dialaminya, pemain yang kini memperkuat Montreal Impact di MLS itu pun menilai penunjukan Ancelotti di Madrid sudah sesuai.
Saya pikir Carlo Ancelotti adalah pelatih yang sempurna untuk sebuah tim seperti Real Madrid. Tak diragukan lagi, ia akan sanggup menangani tekanan di Spanyol, ujar Nesta. [initial] (mrc/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 5 Juli 2013, 22:04
-
Ronaldo: Saya Bahagia di Madrid
Liga Spanyol 5 Juli 2013, 20:47 -
Presiden Porto: Mourinho Sudah Berubah
Liga Champions 5 Juli 2013, 20:33 -
Manchester City Siapkan Tawaran Untuk Pepe
Liga Champions 5 Juli 2013, 20:00 -
'Madrid Habis Jika Ronaldo Pergi'
Liga Champions 5 Juli 2013, 19:27
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39