Navas: Saya Punya Kontrak Lima Tahun di Madrid
Editor Bolanet | 19 Juli 2015 08:00
Pemain Kosta Rika tersebut turun penuh kala tim menghadapi AS Roma di laga uji coba yang berlangsung pekan ini. Usai pertandingan berakhir, ia menegaskan ingin terus berada di Madrid dan berjuang keras merebut tempat utama di bawah asuhan Rafael Benitez.
Tujuan utama saya adalah terus berjuang untuk merebut tempat utama. Saya ingin menjadi starter. Saya memiliki kontrak lima tahun. Saya bahagia berada di sini dan saya ingin memenangkan banyak gelar juara, tutur Navas pada reporter.
Saya amat tenang dan percaya sepenuhnya pada Tuhan. Saya ingin pulih sepenuhnya dari cedera dan saya ada pada kondisi 100 persen. Sekarang, saya ingin terus berlatih keras dan mendapat banyak kesempatan. Saya ingin terus berjuang, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kroos: Madrid Ingin Menangkan Semua Trofi
Liga Spanyol 18 Juli 2015, 23:48 -
Dengan Benitez, Kroos Yakin Madrid Bisa Juara
Liga Spanyol 18 Juli 2015, 23:19 -
Kroos: Madridista Sangat Hebat
Liga Spanyol 18 Juli 2015, 22:52 -
Casilla Siap Bersaing dengan Navas di Madrid
Liga Spanyol 18 Juli 2015, 16:20
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10