Navas Sanjung Kokohnya Pertahanan Madrid
Editor Bolanet | 16 Maret 2015 08:56
Menurut Navas, hasil positif dengan tidak kebobolan tersebut juga diraih berkat rapatnya lini belakang Real dalam menangkal serangan lawan. Kembalinya bek tengah Sergio Ramos dari cedera memiliki pengaruh besar terhadap kokohnya benteng Real.
Real bermain bagus, dan yang terpenting kami mampu menang. Tentu saja menyenangkan, mengingat kami harus segara bangkit dan pada akhirnya berhasil mengamankan tiga poin, ungkap pria asal Kosta Rika ini seperti dilansir situs resmi klub.
Saya selalu berkonsentrasi dan siap kapanpun tim membutuhkan. Pertahanan kami tampil luar biasa bagus, hal itu sangat membantu. Kini kami sangat tenang dan percaya diri menyongsong El Clasico.
Real akan menghadapi Barcelona dalam laga akbar El Clasico di Camp Nou pekan depan (23/03).[initial]
Baca Juga
- Pepe Catatkan Sejarah 200 Kemenangan Untuk Madrid
- Tolak Sebut Barca Favorit, Carvajal Targetkan Menang di Camp Nou
- Carvajal Berharap James Segera Susul Jejak Ramos
- Carvajal: Kini Madrid Fokus Pada El Clasico
- Ancelotti: Klub Sebesar Madrid Wajar Dapat Kritikan Paling Pedas
- Ancelotti Tanggapi Kabar Khedira ke Schalke
- Ancelotti Persilahkan Suporter Cemooh Madrid
- Son Heung-Min Ngefans Berat Pada Cristiano Ronaldo
- Diterpa Isu Pemecatan, Ancelotti Tak Ambil Pusing
- Casillas: Jika Buffon Mampu, Maka Saya Juga Pasti Bisa
- Real Madrid Menyesal Pinjam Chicharito
- Gareth Bale Diam-Diam Mengidap Arachnophobia
- Carvajal: Posisi Madrid Diidamkan Tim Lain
- Modric: Lawan Barca, Madrid Harus Jadi Diri Sendiri

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Lewati Raihan Golnya Musim Lalu
Liga Spanyol 15 Maret 2015, 23:04 -
Danilo Tuntas, Madrid Kini Incar Alaba
Liga Spanyol 15 Maret 2015, 22:31 -
Ferguson Rayu Ronaldo Kembali ke United
Liga Inggris 15 Maret 2015, 22:01 -
Cedera, Benzema Berlatih Sendirian
Liga Spanyol 15 Maret 2015, 07:50 -
Tanpa Busquets di El Clasico, Enrique Tak Bingung
Liga Spanyol 15 Maret 2015, 07:20
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23