Navas: Lawan Barca, Madrid Pantang Lakukan Kesalahan
Aga Deta | 13 Agustus 2017 03:00
Bola.net - - Kiper Real Madrid Keylor Navas memperingatkan rekan setimnya untuk tampil fokus saat melawan . Menurutnya, Madrid pantang melakukan banyak kesalahan apabila ingin meraih kemenangan.
Madrid akan berhadapan dengan Barcelona dalam pertandingan leg pertama Piala Super Spanyol, Senin dini hari. Duel yang bertajuk El Clasico ini akan diselenggarakan di Camp Nou.
Navas menganggap Barcelona masih tetap kuat meski telah melakukan pergantian pelatih. Oleh karena itu, Madrid tidak boleh kehilangan fokus sehingga berpotensi melakukan kesalahan saat berhadapan dengan Barca.
Mereka punya beberapa pemain fenomenal dan ide yang jelas tentang bagaimana permainan harus dimainkan. Meski berganti manajer, mereka memiliki filosofi yang sama, kata Navas di situs resmi klub.
Tidak ada rahasianya, dan melawan mereka, kami harus sempurna. Kami harus fokus agar tidak melakukan banyak kesalahan.
Navas sendiri masih tetap menjadi kiper pilihan utama Madrid meski sempat dikabarkan akan dijual pada bursa transfer musim panas ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Barcelona Tetaplah Barcelona
Liga Spanyol 12 Agustus 2017, 23:48 -
Zidane Ikat Kontrak Tiga Tahun di Madrid
Liga Spanyol 12 Agustus 2017, 23:40 -
Zidane: Piala Super Spanyol Sangat Spesial
Liga Spanyol 12 Agustus 2017, 23:32 -
Morata Yakin Sudah Tepat Tinggalkan Madrid
Liga Inggris 12 Agustus 2017, 23:00 -
Jelang El Clasico, Madrid Kehilangan Jesus Vallejo
Liga Spanyol 12 Agustus 2017, 00:08
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39