Musim Depan, Munir Bakal Bermain di Ajax?
Editor Bolanet | 8 Juni 2015 12:44
Luis Enrique tak lagi banyak memberikan kesempatan tampil reguler kepada Munir di paruh kedua musim lalu. Kembalinya Luis Suarez usai melakoni sanksi tak lagi memberi ruang kepada penyerang berusia 19 tahun tersebut.
Munir sendiri tampil apik di pra musim Barca hingga mencetak gol di laga debutnya bersama tim senior saat melawan Elche. Sukses di level klub juga diikuti melakoni debut ketika Timnas Senior Spanyol menang 5-1 melawan Macedonia 8 September silam.
Usai debut di timnas, praktis tak ada kemajuan yang dicatatkan Munir. Malahan ia gagal membantu Barcelona B untuk lolos dari jeratan degradasi di Liga Adalante. Dengan begitu, menempa pengalaman di Eredivisie bisa menjadi opsi bagi Munir yang masih terikat kontrak di Barca hingga Juni 2017. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sumringah, Messi Sarapan Bareng Trofi Liga Champions
Bolatainment 7 Juni 2015, 23:32 -
Barcelona dan Daftar Tim Eropa Peraih Treble Winners
Editorial 7 Juni 2015, 22:35 -
Neymar Bawa Barcelona Juara Liga Champions, Brasil Ikut Bahagia
Liga Champions 7 Juni 2015, 20:21 -
Bawa Barcelona Treble, Luis enrique Dipuji Sang Presiden
Liga Champions 7 Juni 2015, 19:46 -
Dikalahkan Barcelona, Allegri Ingin Tingkatkan Kualitas Juventus
Liga Champions 7 Juni 2015, 18:21
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39