Mourinho: Saya Percaya Penuh Kepada Tim Saya
Editor Bolanet | 7 Oktober 2012 22:29
Keyakinan Mou didasari pada penampilan Madrid yang terus meningkat. Mou berpendapat bahwa skuadnya telah menunjukkan perkembangan mental yang bagus.
Para pemain sudah tahu apa yang harus mereka lakukan, yaitu untuk lebih berkonsentrasi. Mereka patut dipuji untuk itu. Mereka telah menaikkan level dan itu membuat kami lebih mudah untuk mencapai hal-hal besar. Saya percaya penuh kepada tim saya, ujar Mou.
Mou mengatakan pentingnya bermain bagus dalam laga melawan Barcelona nanti. Menurut pandangan Mou, hanya dengan bermain gabus Real madrid akan mampu mengarungi musim sebagai juara.
Selain itu, Mou juga menolak berkomentar mengenai beberapa keputusan wasit yang dianggap menguntungkan Barca. Mou menyatakan bahwa banyak hal yang sudah terjadi di La Liga dan dia tak mau menyeret Madrid ke kontroversi yang tidak perlu. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cruyff: Mourinho Bisa Dalam Bahaya Besar
Liga Spanyol 6 Oktober 2012, 19:02 -
Battle of WAGs: Barcelona vs Real Madrid
Open Play 6 Oktober 2012, 14:33 -
Cruyff: Madrid Lebih Berbahaya Dari Sebelumnya
Liga Spanyol 6 Oktober 2012, 09:53 -
Kemunculan Termessinator Jelang El Clasico
Open Play 6 Oktober 2012, 08:21 -
Liga Spanyol 6 Oktober 2012, 07:03
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39