Mourinho: Barca Tak Dominasi di Eropa
Editor Bolanet | 23 Agustus 2012 18:30
Namun seperti biasa, bukan Mourinho namanya kalau tidak optimis akan kemampuan timnya. Mou percaya akan bisa membawa Real Madrid mengalahkan Barca di La Liga seperti musim lalu. Salah satu yang mendasari optimisme The Only One adalah penampilan apik Madrid di tur Amerika.
Meski Los Blancos memiliki waktu yang terbatas untuk melakukan persiapan, tapi mereka berhasil memenuhi target. Catatan Madrid di Amerika memang fantastis; selalu menang, mencetak banyak gol dan sedikit kebobolan
Selain itu, Mou juga menyanggah bahwa Barca mendominasi sepakbola Eropa dalam beberapa musim terakhir. Karena itu, Mou ingin Madrid jadi yang pertama yang bisa melakukannya.
Tak ada dominasi penuh di Eropa sampai ada tim yang bisa memenangkan Liga Champions dua kali berturut-turut. Mungkin saya salah, tapi menurut saya hanya yang juara Liga Champions secara beruntun saja yang bisa disebut sebagai tim dominan, ucap Mou. [initial]
Liga Spanyol - Mou: Di Tangan Vilanova Barca Tetap Berbahaya (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera, Pepe Dilarang Memakai Alat Elektronik
Liga Spanyol 22 Agustus 2012, 23:29 -
Liga Spanyol 22 Agustus 2012, 21:30
-
Madrid Sudah Pasang Profil Modric
Bolatainment 22 Agustus 2012, 17:00 -
Tottenham Resmi Kontrak Adebayor
Liga Inggris 22 Agustus 2012, 00:46 -
Ikatan Fans Jadi Resep Sukses Mourinho
Liga Spanyol 21 Agustus 2012, 16:01
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39