Mourinho: Barca Ingin Dapatkan Pepe
Editor Bolanet | 20 Oktober 2012 03:15
Saat menghadiri konferensi pers sebelum pertandingan melawan Celta Vigo, Mourinho diberikan pertanyaan terkait kontroversi pengumpulan video Pepe oleh rival abadinya. Bukannya meredam isu tersebut, pria 49 tahun ini malah memunculkan kontroversi lainnya.
Saya tidak tahu menahu mengenai video Pepe. Yang saya tahu adalah saat ia sedang memperbarui kontraknya, ada dua klub besar yang memintanya untuk tidak melakukannya. Tidak tahu lagi jika salah satu dari dua klub besar itu adalah yang merekam video tersebut, terang Mourinho.
Pernyataan mantan pelatih dan Milan ini tentu saja sontak membuat para wartawan tercengang. Kira-kira apa reaksi Tito Vilanova maupun kubu Barca terkait pernyataan The Special One ini? Sangat menarik untuk diikuti perkembangannya. [initial]
LIGA SPANYOL - Mourinho Terbaik Dari YangTerbaik (foes/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Siapkan £80 Juta Untuk Ribery?
Liga Eropa Lain 19 Oktober 2012, 23:45 -
Tito: Juara Spanyol? Barca Juara Dunia!
Liga Spanyol 19 Oktober 2012, 23:00 -
Mourinho: Barca Bukan Lagi Jawara
Liga Spanyol 19 Oktober 2012, 22:15 -
Iniesta Realistis Tanggapi Jarak Barca-Madrid
Liga Spanyol 19 Oktober 2012, 20:35 -
Madrid Berang Barcelona Soroti Pepe
Liga Spanyol 19 Oktober 2012, 15:20
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39