Mou Atau Ancelotti, Serangan Balik Madrid Tetap Sempurna
Editor Bolanet | 22 September 2013 14:05
Pada era Jose Mourinho, strategi memaksimalkan serangan balik digunakan dengan baik, terutama ketika menghadap lawan yang kuat. Kehadiran Carlo Ancelotti dipercaya bakal membawa perubahan para gaya bermain Madrid.
Don Carletto diharapkan akan membuat Madrid tidak hanya mengandalkan kecepatan para pemainnya, tetapi juga permainan dari kaki ke kaki. Namun Garzia Plaza percaya bahwa Madrid paling berbahaya ketika melakukan counter attack.
Real Madrid selalu menjadi tim yang mengandalkan serangan balik, baik ketika dilatih Mourinho, Ancelotti, atau pelatih mana pun. Mereka tak akan kehilangan ciri itu, tak akan mengurangi atau menambahnya karena serangan balik mereka memang sudah sempurna, jelas Garcia Plaza.
lebih jauh, Garcia Plaza mengatakan bahwa Madrid sudah memiliki pemain-pemain terbaik untuk melakukan serangan balik. Jika mau, Garcia Plaza menganggap Madrid bisa menjadi tim serangan balik terbaik di dunia. [initial]
Inilah Urutan Penendang Set Piece Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Madrid Tak Perlu Terlalu Banyak Main Umpan
Liga Spanyol 21 September 2013, 22:59 -
Ronaldo: Kompetisi Individu Saat Ini Hanya Milik CR7-Messi
Liga Spanyol 21 September 2013, 21:14 -
Ronaldo: Real Madrid Salah Telah Pecat Del Bosque
Liga Spanyol 21 September 2013, 20:13 -
Wenger Terusik Dengan Friksi Perez-Ozil
Liga Inggris 21 September 2013, 20:12 -
Duet Ronaldo-Bale Diyakini Lebih Baik Dari Messi-Neymar
Liga Spanyol 21 September 2013, 19:10
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39