Mou Anggap Pendepakan Casillas Sebuah Sukses
Editor Bolanet | 29 Desember 2012 13:20
Pelatih kontroversial asal Portugal itu lebih memilih Antonio Adan ketimbang kapten Iker Casillas untuk mengawal gawang Madrid kala melawat ke La Rosaleda. Pilihannya itu banyak mengundang reaksi negatif, terutama setelah Real tumbang dan kian tertinggal 16 poin dari .
Namun Mourinho tak ambil pusing dengan kekalahan itu dan lebih menyoroti pengaruh seorang pelatih yang terus bisa dipertahankan di era sepakbola modern.
Mungkin ini terlihat seperti pekan yang buruk, namun justru ini pekan yang fantastis. Sepakbola berubah drastis, namun satu hal tetap tak berubah - tim terus dipilih oleh pelatih, ujar The Special One saat didampingi sang legenda, Diego Maradona dalam konferensi di Dubai.
Mourinho kemudian memuji sosok Maradona dengan mengatakan, Dialah sepakbola, saya bukan. Seorang pemain punya ketenaran dan nilai penting yang tak dimiliki seorang pelatih. (gl/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Albiol Sesalkan Derasnya Kontroversi Casillas
Liga Spanyol 28 Desember 2012, 21:22 -
Karanka: Casillas Tak Tahu Apa-apa
Liga Spanyol 28 Desember 2012, 19:10 -
Albiol: Bertahanlah di Madrid, Ronaldo!
Liga Spanyol 28 Desember 2012, 13:20 -
Mourinho Ogah Pusingkan Masa Depannya
Liga Spanyol 28 Desember 2012, 10:50 -
Del Bosque: Mourinho Tidak Punya Agenda Khusus
Liga Spanyol 28 Desember 2012, 05:00
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39